Informasi

PENGUATAN KETAHANAN PANGAN DESA DAWUHAN KULON

Pemerintah Desa Dawuhan Kulon membagikan bibit pohon durian kepada masyarakat Desa dalam rangka program penguatan ketahanan pangan Tahun Anggaran 2024 yang bersumber dari Dana Desa. Penyerahan bibit durian secara simbolis dihadiri oleh Kepala Desa beserta Perangkat, Para Lembaga Desa dan Tokoh Masy

PEMBUATAN LOGO UNTUK UMKM DI DAWUHAN KULON

Banyumas, 1 September 2022 Logo merupakan pengenal. Logo merupakan sebuah entitas dari merek. Sebuah merek umumnya tak bisa dilepaskan dari logonya karena itu sangatlah melekat di benak konsumen. Pentingnya logo yang mudah diingat juga agar konsumen dapat membedakan produk dari sebuah merek dengan

UMKM BUDIDAYA IKAN MUJAIR DI DESA DAWUHAN KULON

Banyumas, 31 Agustus 2022 Budidaya ikan mujair saat ini termasuk salah satu usaha yang telah dijalankan banyak orang. Di Desa Dawuhan Kulon sendiri, ada beberapa kelompok usaha yang membudidayakan beberapa ikan salah satunya ikan mujair. Dengan banyaknya sumber air yang melimpah dan tersedianya lah

MENGETAHUI LEBIH DALAM UMKM DI DAWUHAN KULON

Terdapat beberapa UMKM yang terdapat di desa Dawuhan Kulon seperti produksi tempe hitam, produksi rengginang, produksi emping melinjo, dan produksi pupuk cair. Namun untuk UMKM yang menjadi ciri khas dan potensi di desa Dawuhan Kulon saat ini yaitu produk tempe hitam, rengginang, dan emping melinjo.

Membangun Bisnis Desa menggunakan Digital Marketing

Desa merupakan salah satu tempat yang menghasilkan sumber daya alam dan sumber daya manusia. Bahkan di desapun sudah banyak usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yang berguna serta berpengauh bagi perekonomian di kota. Meskipun desa memiliki sumber daya yang memadai, kurangnya pengetahuan masyaraka